Globalisasi negatif. Itu istilahku untuk situasi yang terjadi di Indonesia kini. Kita gagal merespon dengan cerdas hingga jadi korban. Dan, korban itulah kita kini sehingga miskin. Tetapi, apa itu miskin? Kemiskinan struktural adalah kenestapaan yang dialami (warga) negara postkolonial akibat dari super struktur yang menjajah, mendominasi dan merampok SDA dan SDMnya. Struktur yang dominan plus...