Kampung Majapahit adalah komplek permukiman desa yang memiliki ciri hunian khas rumah pada zaman Majapahit. Kampung Majapahit merupakan upaya Pemkab Mojokerto dan Pemprov Jatim untuk menghadirkan Desa Wisata pada Kawasan Cagar Budaya Kecamatan Trowulan, Kabupaten Mojokerto sebagai pendukung cagar budaya situs peninggalan era Majapahit dengan memaksimalkan kegiatan ekonomi lokal sebagai bagian dari atraksi pariwisata yang...